Langsung saja kita mulai cara membuat menu dropdown
Pertama Login ke blogger=> masuk ke menu "Page Element"
=>
Lalu pilih Add page elements => HTML/JavaScript.
Kemudian masukkan script berikut ini
<select onChange="document.location.href=this.options
[this.selectedIndex].value;">
<option value="0" selected>
Arsip Blog </option>
<option value=" Links 1 "> nama 1 </option>
<option value=" Links 2 "> nama 2 </option>
</select>
NB: Text yang berwarna merah adalah link. ganti link tersebut dengan link kamu.
Text yang berwarna BIRU adalah tulisan yang
ditampilkan. ganti dengan yang kamu mau.
Nanti hasilnya akan seperti ini :
untuk menambahkan menu lagi, tinggal tambahkan kode
seperti ini :
<option value=" Links 2 "> nama 2 </option>sebelum kode </select>
dropdown menu di atas untuk membuka link di halaman blog. Ini cocok untuk
Arsip dan link-link yang masih berhubungan dengan
blog kalian.
Sedangkan untu membuat menu dropdown yang dapat membuka window baru seperti untuk Blogroll atau link teman.
Silahkan ganti kode
berikut
<select onChange="document.location.href=this.options
[this.selectedIndex].value;">
dengan kode ini :
<select onchange="javascript:window.open(this.options
[this.selectedIndex].value);">
Selamat mencoba...
Post by: http://ponsel-tips.blogspot.com
Terimakasih sudah membaca artikel Cara Membuat Menu Dropdown Di Blogger dengan URL http://ponsel-tips.blogspot.com/2011/05/cara-membuat-menu-dropdown-di-blogger.html. Sempatkan juga untuk membaca artikel-artikel menarik lainnya.
mkch bro semut.. Smpe d.bkin postingan..
BalasHapusTak cba dlu yah..
Thxs.....
:good: ok sma2 bro yudi
BalasHapusSaya mau nanya kang, saya udah berhasil pasang blogrollnya, tapi cuma bisa kepasang di footer nya aja, masalahnya kalau dipasang header, sidebar maka background template ane berubah menjadi biru gelap, itu kenapa ya ?
BalasHapus@obinhut Itu karena backgroud dari templatenya,,,
BalasHapusiya saya tau itu emang background templatenya, tapi punya kang semut kok bisa diletakkan di tempat bukan footernya.. ?
BalasHapus@obinhut Kalo saya liat Kayaknya sama aja kaya punya kamu kang
BalasHapusSaya mau letakin di header, tapi background jadi berubah... Walah pusing....
BalasHapus@obinhut mending dirubh aja warna bg nya.
BalasHapussaya ini bukan editor handal, tapi kalau memang berkenan diajarkan, bolehlah..! pengen juga dikit2 ubah backgroundnya....!
BalasHapus@obinhut saya jg bukan wapmaster jadi blm paham dengan kode2 html, modal saya cuma utak atik doan,,,
BalasHapusUntuk mengubh warna bg, cari kode css seperti ini
body {color : #000;
font-size : 11px;
background-color : #222;
font-family : Tahoma;
max-width: 860px;
margin: 0 auto 0;
padding: 0;
background-image : url(http://www.blogger.com/img/sides_head_draft.png);
background-repeat : repeat center;
background-position : 50% center;
}
Hapus pada bagian ini
background-image : url(http://www.blogger.com/img/sides_head_draft.png);
Atau hapus semua dan ganti dengan kode ini (kode yg saya gunakan)
body {
color:#cccccc; font-size:11px; font-family:tahoma;
background-color:#ffffff ; position: center;
padding:0;
border:1 solid #000000;
margin: 0 auto 0;
max-width:860px; }
di coba ah, lumayan ngirit space biar ga terlalu berantakan
BalasHapus